­

Kenapa Harus Liburan ke Turki? Yuk Baca Selengkapnya Disini!

0 Comments
Liburan ke Turki adalah pilihan yang menarik karena negara ini menawarkan beragam pengalaman yang unik dan menarik. Berikut beberapa alasan mengapa harus mempertimbangkan liburan ke Turki.Haruskah Liburan ke Turki?Saya teringat moment liburan ke Turki beberapa tahun lalu tepatnya 2021. Tentu saja kenangan tidak terlupakan bisa melihat keindahan negeri...

Continue Reading

Kaymakli Yeralti Sehri, Kota Bawah Tanah di Nevsehir, Turkiye

21 Comments
Kaymakli Yeralti Sehri mungkin masih terdengar asing bagi beberapa orang. Namun, traveler yang sudah bepergian ke Turki atau suka baca info dari komunitas mungkin pernah mendengar tentang tempat tersebut. Kota bawah tanah pada jaman dulu, begitulah kira-kira yang bisa digambarkan. Biasa juga disebut sebagai underground city. Nah, kali...

Continue Reading

Menelusuri Kemegahan Arsitektur Suleymaniye Mosque Istanbul

22 Comments
 Suleymaniye Mosque Istanbul masih terbayang dalam ingatan. Salah satu masjid yang dikunjungi saat perjalanan setahun lalu. Menelusuri keindahan Turkiye yang berada di Eurasia. Keberadaan wilayahnya terbentang dari Semenanjung Anatolia di Asia Barat Daya dan daerah Balkan di Eropa Tenggara. Turkiye juga dikenal sebagai negara transkontinental atau negara lintas...

Continue Reading

Pengalaman Baru Menginjakkan Kaki di Istanbul Airport Pertama Kali

19 Comments
Para pejuang impian mungkin banyak di dunia ini dan saya merupakan salah satu bagian dari mereka. Sejak kecil sudah membiasakan diri berani bermimpi meskipun bukan keturunan dari keluarga kaya raya yang memiliki segalanya. Menginjakkan kaki di Istanbul,Turki pun menjadi impian yang istimewa ketika sudah terwujud. Dahulu sekedar melihat...

Continue Reading

Pulang Pergi Asia-Eropa Setiap Hari di Istanbul

12 Comments
Pulang pergi dari Asia menuju Eropa begitu juga sebaliknya di Istanbul memang menjadi sesuatu hal yang menakjubkan bagi saya. Selama ini,hanya melakukan perjalanan di kawasan Asia Tenggara saja sehingga ketika ada kesempatan bisa bolak balik Asia-Eropa tentu membuat hati senantiasa bahagia.Baca juga Makanan 2 Minggu di Turki Tanpa...

Continue Reading

Selama 2 Minggu di Turki Tanpa Nasi, Inilah Aneka Makanan Yang Dinikmati

17 Comments
Perjalanan selama 2 minggu di Turki pada bulan Maret lalu masih tersimpan manis di memori pikiran saya. Begitu juga berbagai kuliner yang dinikmati untuk mengisi perut agar tetap kuat menjalani aktifitas sehari-hari disana. Mungkin ada penjual yang menjual nasi tapi tidak sekali pun saya memakannya saat berada di...

Continue Reading