­

Mau Masuk ke Burj Khalifa? Cari Tahu Biayanya!

2 Comments
Burj Khalifa merupakan salah satu tempat paling ingin dilihat langsung saat memutuskan mau berkunjung ke Dubai. Punya kesempatan menginjakkan kaki ke negara Uni Arab Emirat (UAE) membuat Saya banyak bersyukur. Ketika rezeki menghampiri sampai bisa mengunjungi langsung bangunan tertinggi di dunia ini.Cari Tahu Cara Masuk ke Burj KhalifaDi...

Continue Reading

7 Tempat Wisata Dubai Terfavorit! Kamu Harus Segera Kunjungi!

1 Comments
 Berbicara mengenai Dubai memang selalu ada kesan tersendiri bagi pendatang yang ingin melihat kemegahan dan gemerlap sebuah kota modern. Ada banyak hal menarik hanya bisa dinikmati di Dubai meskipun terkadang masih banyak yang salah memahami bahwa Dubai itu ibukota Uni Emirat Arab.Seperti diketahui bahwa ibukota dari Uni Emirat...

Continue Reading

Kenapa Harus Menginjakkan Kaki di Dubai?Baca Selengkapnya Disini!

1 Comments
Menginjakkan kaki di Dubai bisa menjadi pengalaman yang menarik dan berkesan karena kota ini memiliki banyak hal menarik untuk ditawarkan kepada pengunjung. Saya pun masih teringat moment kebersamaan bersama kawan-kawan group jamaah umroh yang juga kawan jalan selama di Dubai.Alasan Harus ke DubaiDengan beragam pengalaman yang diperoleh dalam...

Continue Reading

Dubai Miracle Garden Adalah Keajaiban, Kamu Jangan Coba (Tidak) Kesini!

1 Comments
Saya memiliki impian bisa menginjakkan kaki di Dubai akhirnya bisa mewujudkan mimpi itu beberapa tahun lalu. Seperti diketahui bahwa Dubai merupakan kota yang terkenal dengan arsitektur luar biasa dan proyek-proyek inovatifnya.Dubai Miracle GardenSelain itu, kota ini juga merupakan rumah bagi salah satu atraksi bunga paling menakjubkan di dunia...

Continue Reading

What to See in Dubai for One Day

15 Comments
 Hanya punya waktu 1 hari 1 malam tentu tidak banyak yang bisa dijelajahi di sebuah kota yang dikunjungi. Namun pastikan tempat wisata yang wajib dikunjungi tidak boleh terlewatkan. Begitu pula ketika saya bersama rombongan tour bepergian mengunjungi Dubai beberapa bulan yang lalu.Kami hanya memiliki waktu 1 hari 1...

Continue Reading

Review The Grand Oak Cafe and Restaurant Dubai

1 Comments
Saya memang ada bermimpi bisa sampai di Dubai dan menjelajahi kota tersebut, Beragam spot ingin dilihat dan tentunya sudah ada daftar yang akan dikunjungi ketika tiba di Dubai. Namun, sebelumnya tidak punya catatan akan makan siang di restoran Dubai.Awalnya sudah membayangkan bahwa segala sesuatu pasti mahal deh. Semua...

Continue Reading

Finally, One Night in Dubai

1 Comments
 Beberapa di antara kawan melalak cantik pasti pernah mendengar kalimat "one night in Dubai" yang mana merupakan sebuah judul lagu. Sebelum berangkat ke Dubai hanya bisa mendengarkan lirik lagunya dan menelaah arti dari lagu tersebut. Hingga akhirnya sudah pernah menginjakkan kaki juga di Dubai.Perjalanan yang memang singkat sekitar...

Continue Reading

5 Rahasia dan Cara Liburan Hemat di Dubai Pertama Kali

6 Comments
 Liburan hemat ke Dubai, apakah itu bisa dilakukan? Mengingat begitu mendengar kata Dubai yang terlintas hanya kemewahan dan serba mahal. Ternyata bisa lho liburan hemat ke Dubai untuk kawan melalak cantik yang berkeinginan mengunjungi Dubai dalam waktu dekat.Dubai memang selalu identik dengan kemewahan dan negeri para sultan. Namun...

Continue Reading