­

5 Tips Nikmati Pesona Nusantara Lebih Mudah

0 Comments
Tahun 2024 ingin ditutup dengan lebih menyenangkan, berlibur adalah pilihan tepat menghabiskan pergantian tahun ini menuju 2025. Beragam tempat wisata menarik pun bisa dijadikan destinasi pilihan untuk traveling dengan disesuaikan pula budget yang dimiliki.Cara Nikmati Liburan Dalam Negeri Mudah dan MenyenangkanSebelum akhir tahun semakin mendekat maka persiapan mulai...

Continue Reading

Alasan Tetap Ingin Kembali ke Singapura

0 Comments
Singapura, negara kecil di Asia Tenggara, memiliki daya tarik luar biasa yang membuat banyak orang ingin kembali ke sana. Baik untuk alasan pribadi, pekerjaan, atau sekadar mengeksplorasi kembali keindahan negara ini, Singapura menawarkan berbagai pengalaman yang sulit dilupakan. Berikut adalah beberapa alasan mengapa seseorang ingin kembali ke Singapura:1....

Continue Reading

Review Tian Tian Hainanese Chicken Rice di Maxwell Food Centre Singapore

0 Comments
 Cari nasi hainan enak di Singapura pasti menjadi hal yang dilakukan para traveler ketika sampai di negeri singa tersebut. Menikmati makanan yang nikmat punya kesan tersendiri saat lakukan perjalanan. Maukah mengantri panjang demi seporsi nasi hainan? Selengkapnya baca yuk kesan saat antri Tian Tian Hainanese Chicken Rice di...

Continue Reading

Seharian di Singapore Enaknya Kemana?

0 Comments
Flashpacker menjadi sebuah sebutan yang cukup kekinian saat ini karena padatnya kerjaan para pekerja kantoran. Waktu singkat pun dimanfaatkan dengan tepat, liburan sehari maupun dua hari bukan menjadi masalah.Berikut adalah beberapa tempat seru di Singapura yang cocok untuk dikunjungi, baik bagi wisatawan yang baru pertama kali berkunjung maupun...

Continue Reading

Menjelajah Changi Airport Singapore Nikmati Aneka Kecanggihan

0 Comments
 Bagaimana caranya menikmati Singapore hanya di bandara saja? Apakah ada hal menarik bisa dilakukan di sebuah bandara? Tentu banyak sekali hal menarik bisa dilakukan terutama di Singapura. Yuk, cari tahu apa saja yang bisa diketahui selama di bandara Singapura.1. Melihat Jewel Siapa sih yang tidak tahu bahwa di Changi...

Continue Reading

10 Cara Hemat Makan dan Murah di KL Malaysia

0 Comments
Berbicara tentang liburan memang selalu menyenangkan apalagi saat berlibur ke Kuala Lumpur, Malaysia yang cukup dekat dari Indonesia. Cukup diketahui bahwa Kuala Lumpur pun merupakan surga bagi pecinta makanan.Makan Hemat dan Murah di KLNamun, sering kali, makan di luar setiap hari bisa menjadi mahal. Bagi para backpacker, pelajar,...

Continue Reading

Budget Liburan 3 Hari di Kuala Lumpur, Butuh Duit Berapa?

0 Comments
Budget liburan selalu menjadi pertimbangan ketika mau melakukan perjalanan kemana pun. Jangan sampai lupa bahwa saat liburan butuh dana maka perlu jelas alokasi perencanaannya. Berlibur ke Kuala Lumpur, Malaysia bisa dikatakan masih termasuk kategori murah terutama bagi pejalan yang hanya bepergian 3 hari saja.Sebenarnya cukupkah hanya 3 hari...

Continue Reading

Bagaimana Rasanya Kunjungi Malaysia Sendirian Bagi Perempuan?

0 Comments
Mengunjungi Malaysia sendirian sebagai perempuan bisa menjadi pengalaman yang sangat memuaskan dan aman, terutama dengan perencanaan yang matang dan kehati-hatian. Berikut beberapa kesan dan tips untuk perempuan yang ingin berwisata solo ke Malaysia:1. Aman dan Nyaman untuk Solo TravelerDari segi tingkat keamanan, Malaysia adalah negara yang relatif aman...

Continue Reading

Review Fore Coffee Deli Park Mall Medan

0 Comments
Fore Coffee Deli Park Mall Medan sepertinya memang hampir tidak pernah sepi dikarenakan selalu panjang antrian pengunjung di depon kasir. Membahas tentang Fore mungkin kawan melalak cantik sudah baca beberapa artikel di blog ini seperti cabang Adam Malik dan Sun Plaza Medan.Baca Review Fore Sun Plaza MedanFore Deli...

Continue Reading

10 Tempat Popular Malaysia Wajib Kunjungi Pertama Kali

0 Comments
Malaysia adalah negara yang kaya akan keindahan alam, budaya, dan kuliner. Dari pegunungan yang memukau hingga pantai yang indah, ada banyak tempat menarik yang wajib dikunjungi saat berlibur ke negara ini. Berikut adalah beberapa destinasi populer di Malaysia yang harus ada dalam daftar perjalanan Anda.1. Menara Kembar Petronas,...

Continue Reading

Review Le Polonia Hotel Medan, Staycation Sendirian Tetap Menyenangkan

0 Comments
 Berbicara tentang penginapan di Medan, tentu saja sudah cukup banyak pilihan. Semua bisa disesuaikan dengan kebutuhan dan budget yang ingin dikeluarkan. Selama ini selalu mempertimbangkan beberapa hal saat ingin staycation terutama sendirian.Review Le Polonia Hotel MedanIngin pindah kamar tidur untuk mengganti suasana tetapi tetap harus lebih nyaman dari...

Continue Reading

Pilih Bawa Uang Cash Atau Tarik Tunai ATM di Malaysia

0 Comments
 Sebagai traveler yang rutin berkunjung ke negeri jiran bahkan bisa sebulan dua kali sampai di kota Kuala Lumpur tentu sangat sering menerima pertanyaan mengenai urusan transaksi. Siapapun pasti ingin liburan yang nyaman tetapi simple saja tanpa keriweuhan.Pertimbangan Bawa Uang Cash Atau Tarik Tunai ATMSalah satu hal yang perlu...

Continue Reading

3 Hari di Kuala Lumpur Malaysia, Enaknya Jalan-jalan Kemana? (Part 1)

0 Comments
 3 hari di Kuala Lumpur, enaknya jalan-jalan kemana? Sering mendapatkan pertanyaan seperti itu, biasanya bagi first timer sih karena belum pernah mengunjungi kota tersebut. Malaysia cukup dengan Indonesia jika dilihat secara geografis sehingga harga tiket pesawat pun masih terjangkau.Anak Medan terutama sih paling sering berlibur ke Kuala Lumpur...

Continue Reading

Nikmati Kwetiaw Halal di Alor Food Corner Kuala Lumpur

0 Comments
Kuala Lumpur bukan hanya surga untuk para pecinta belanja dan wisata, tapi juga bagi para pencinta kuliner. Salah satu tempat yang menjadi magnet wisatawan, baik lokal maupun mancanegara, adalah Jalan Alor—atau yang lebih dikenal sebagai Alor Food Street. Terletak di pusat kota, tepatnya di Bukit Bintang, kawasan ini...

Continue Reading